5 Rekomendasi Cafe di Depok

5 Rekomendasi Cafe di Depok

Posted on
Rate this post

5 Rekomendasi Cafe di Depok adalah tempat dimana anda mencari 5 Rekomendasi Cafe Terbaik di Kota Depok. Berikut 5 rekomendasi dari kami

 

 

5 Rekomendasi Cafe di Depok

 

  1. What’s Up Cafe5 Rekomendasi Cafe di Depok

    Urutan pertama yaitu ada What’s Up Cafe. Letaknya di jalan utama Margonda Raya. Mudah di Temukan. Menu banyak banget. Makanannya Minuman bervariasi. Harga kantong mahasiswa lah ini mah. Toilet tersedia. Cafe ini terletak di Jl. Margonda Raya No.463, Pondok Cina, Kecamatan Beji, Kota Depok, Jawa Barat. Jam operasionalnya setiap hari buka jam 11.00–00.00. Untuk info lebih lanjut hubungi (021) 29402434.

  2. Beranda Depok Cafe & Resto5 Rekomendasi Cafe di Depok

    Untuk yang kedua yaitu Beranda Depok Cafe & Resto. Tempat santai yang nyaman, makanannya buat difoto juga oke. Tempatnya apalagi. Buat kalian yang bingung mau duduk-duduk sama temen, pacar kalian di daerah Depok, karena udah pada rame, Beranda bisa jadi destinasi kalian karena tempat nya cukup besar, indoor dan outdoor. Gassss mampirin!. Cafe ini terletak di Jl. Kartini L No.11K, Depok, Kec. Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat. Jam operasionalnya setiap hari buka jam 12.00–21.00. Untuk info lebih lanjut hubungi (021) 77802782.

  3. Walking Drums Margonda Depok5 Rekomendasi Cafe di Depok

    Yang selanjutnya yaitu Walking Drums Margonda Depok. Cafe yang letaknya strategis di kawasan raya Margonda, aksesnya dekat ke Stasiun Pondok Cina. Pilihan tempat duduknya beragam ada yang indoor dan outdoor. Cocok untuk meeting point atau sekedar nongkrong. Alamat dari cafe ini yaitu di Jl. Margonda Raya No.426, Pondok Cina, Kecamatan Beji, Kota Depok, Jawa Barat. Jam operasionalnya setiap hari buka jam 08.00–22.00. Untuk info lebih lanjut hubungi (021) 72732499.

  4. Jacob Koffie Huis5 Rekomendasi Cafe di Depok

    Untuk yang ke empat ini yaitu ada Jacob Koffie Huis. Tempat ngopi di daerah depok tepatnya dekat tugu jam siliwangi. Tempat yang sangat cozy untuk sekedar ngopi ataupun hangout bersama. Terdapat ruangan smoking dan non smoking (ber-AC). Untuk range harga hampir sama dengan coffeeshop di sekitar wilayah tersebut. Alamat dari cafe ini yaitu di Jl. Kemuning No.1, Depok, Kec. Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat. Jam operasionalnya buka setiap hari mulai jam 08.00–22.00.

  5. Warung Nako Kopi Nako Depok5 Rekomendasi Cafe di Depok

    Yang terakhir yaitu ada Warung Nako Kopi Nako Depok. Resto kontemporer dengan jendela setinggi langit-langit & meja outdoor, menyediakan hidangan Indonesia. Alamat dari cafe ini yaitu di Jl. Margonda Raya No.38, Depok, Kec. Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat. Jam operasionalnya buka setiap hari jam 08.00–22.00. Untuk info lebih lanjut hubungi 0812-8237-9857.

    itu tadi 5 Rekomendasi Cafe di Depok. Semoga membantu.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *